TUGAS III - KONSEP SISTEM INFORMASI



Nama
:
Marselinus Kandidus Bria
NIM
:
12110162
Kelas
:
Extension
Semester
:
III
Mk.
:
Konsep Sistem Infomasi 



1. Pengertian Sistem Informasi Menurut 3 Ahli :

a. Leitch Rosses (dalam Jugiyanto, 2005 : 11) 
mengemukakan sistem informasi adalah suatu sistem didalam organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengelolah transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan.
 b. Menurut Lani Sidharta (1995: 11)
Sebuah sistem informasi adalah sistem buatan manusia yang berisi himpunan terintegrasi dari komponen – komponen manual dan komponen – komponen terkomputerisasi yang bertujuan untuk mengumpulkan data, memproses data, dan menghasilkan informasi untuk pemakai”
c. Robert A. Leitch dan K. Roscoe Davis dalam buku Jogiyanto HM., (1999: 11), 
Sistem informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan.”


Dari 3 definisi yang dipaparkan di atas maka saya menyimpulkan bahwa Sistem informasi adalah suatu sistem, dimana terdapat keterkaitan antara sub-sub informasi (antara satu informasi dengan informasi yang lainya)yang dapat menciptakan sebuah informasi pula, dimana memeliki sifat/karakteristik yang akurat.

2. Pengertian Sistem Informasi Manajamen Menurut 3 Ahli :
a. Menurut Kroenke, David
Sistem Informasi Manajemen adalah pengembangan dan penggunaan sistem-sistem informasi yang efektif dalam organisasi.
b. Menurut Mc. Lead
Sebagai suatu sistem berbasis komputer yang menyediakan informasi bagi beberapa pemakai yang mempunyai kebutuhan serupa.Informasi menjelaskan perusahaan atau salah satu sistem utamanya mengenai apa yang telah terjadi di masa lalu, apa yang sedang terjadi sekarang dan apa yang mungkin terjadi di masa depan. Informasi tersebut tersedia dalam bentuk laporan periodik, laporan khusus dan output dari simulasi matematika.
c. Menurut Stoner
Metode formal yang menyediakan informasi yang akurat dan tepat waktu kepada manajemen untuk mempermudah proses pengambilan keputusan dan membuat organisasi dapat melakukan fungsi-fungsi perencanaan.
Kesimupulan saya : Sistem Informasi Manajemen adalah Hirarki dari suatu Komponen SI yang menyeluruh dan terkoordinasi dan secara  terpadu yang mampu yang mampu menginformasikan data sehingga menjadi informasi melalui berbagai media agar dapat meningkatkan produktivitas yang sesuai dengan gaya dan sifat manajer atas dasar kriteria mutu yang telah ditetapkan. 

Sumber :
http://www.sarjanaku.com/2012/11/pengertian-sistem-informasi-menurut.html
http://joniinsyaf.blogspot.com/2013/03/pengertian-sistem-informasi-manajemen.html

 

Comments

Popular posts from this blog

TUGAS II - KONSEP SISTEM INFORMASI

CONTOH SK PELANTIKAN ORGANISASI